Rangkuman Materi Teks Eksplanasi Brainly

Rangkuman Materi Teks Eksplanasi Brainly

buat lah rangkuman tentang teks eksplanasi​

Daftar Isi

1. buat lah rangkuman tentang teks eksplanasi​


Jawaban:

Teks eksplanasi adalah teks yang menerangkan atau menjelaskan mengenai proses atau fenomena alam maupun sosial. Teks eksplakasi merupakan teks yang disusun dengan struktur yang terdiri atas bagian-bagian yang memperlihatkan pernyataan umum (pembukaan), deretan penjelasan (isi), dan interpretasi/penutup.

Adapun pengertiannya berdasarkan para ahli

1. Menurut Restuti (2013:85)

Teks eksplanasi adalah teks yang menerangkan atau menjelaskan mengenai proses atau fenomena alam maupun sosial.

2. Menurut (Mahsun, 2013: 189)

Teks eksplakasi merupakan teks yang disusun dengan struktur yang terdiri atas bagian-bagian yang memperlihatkan pernyataan umum (pembukaan), deretan penjelasan (isi), dan interpretasi/penutup.

Tujuan:

Teks eksplanasi diantaranya mempunyai tujuan:

-Menjelaskan fenomena yang terjadi

-Menjelaskan sebab-akibat suatu peristiwa

Teks eksplanasi mempunyai ciri-ciri yang sangat khusus. Ciri-cirinya:

*Strukturnya terdiri dari penyataan umum, urutan sebab akibat, dan interpretasi.

*Informasi yang dimuat berdasarkan fakta (faktual).

*Faktual tersebut memuat informasi yang bersifat ilmiah/keilmuan, contohnya sains.

*Sifatnya informatif dan tidak berusaha untuk mempengaruhi pembaca untuk percaya terhadap hal yang dibahas.

*Memiliki / menggunakan sequence markers. Seperti pertama, kedua, ketiga, dan sebagainya. Bisa juga menggunakan: pertama, berikutnya, terakhir.

Struktur teks eksplanasi:

•Pernyataan umum: berisi pernyataan umum mengenai topik yang akan dijelaskan proses proses terjadinya/proses keberadaan.

•Urutan Sebab Akibat: berisi mengenai detail penjelasan proses terjadinya yang disajikan secara urut atau bertahap dari yang paling awal hingga yang paling akhir.

•Interpretasi: berisi tentang kesimpulan mengenai topik yang telah dijelaskan.

Kaidah kebahasaan:

^Fokus pada hal umum (generic), bukan partisipan manusia (nonhuman participants). Contoh: tsunami, banjir, gempa bumi, hujan, dan udara.

^Dimungkinkan menggunakan istilah ilmiah.

^Lebih banyak menggunakan verba material dan verba relasional (kata kerja aktif).

^Menggunakan konjungsi waktu dan kausal. Contohnya penggunaan: sehingga, sebelum, pertama, jika, bila, dan kemudian.

^Menggunakan kalimat pasif.

^Eksplanasi ditulis untuk membuat justifikasi bahwa sesuatu yang diterangkan secara kausal itu benar adanya.

SEMOGA BERMANFAAT:)

Jawaban:

Teks eksplanasi adalah teks yang berisi tentang proses mengapa dan bagaimana suatu peristiwa alam, ilmu pengetahuan, sosial, budaya, dan lainnya bisa terjadi. Suatu peristiwa baik peristiwa alam maupun sosial yang terjadi disekitar kita, selalu mempunyai hubungan sebab akibat dan proses.

Ciri Ciri Teks Eksplanasi

Sangat mudah membedakan teks eksplanasi dengan teks deskripsi atau teks lain. Dikarenakan teks eksplanasi mempunyai ciri-ciri yang sangat khusus. Ciri-cirinya:

Strukturnya terdiri dari penyataan umum, urutan sebab akibat, dan interpretasi.

Informasi yang dimuat berdasarkan fakta (faktual).

Faktual tersebut memuat informasi yang bersifat ilmiah/keilmuan, contohnya sains.

Sifatnya informatif dan tidak berusaha untuk mempengaruhi pembaca untuk percaya terhadap hal yang dibahas.

Memiliki / menggunakan sequence markers. Seperti pertama, kedua, ketiga, dan sebagainya. Bisa juga menggunakan: pertama, berikutnya, terakhir.

Semoga Bermanfaat ^_^

2. rangkuman teks eksplanasi tersebut..​


Jawaban:

Tsunami

Gempa bumi di laut bisa mengakibatkan tsunami. Pada minggu pukul 07.58 WIB 26 Desember 2004. Terjadi subduksi antara lempeng Hindia dan lempeng Burma.

Gempa bumi tersebut berkekuatan 9,1-9,3 SR dan mengguncang pulau Sumatra, Khususnya Aceh. Ketinggian gelombang tsunami Aceh mencapai 30 Meter.

Negara lain juga terkena hantaman gelombang, yaitu Sri Lanka, Kenya, Thailand, Maladewa, Myanmar, Malaysia, Seychelles, Bangladesh, Somalia, Tanzania, dan India. Namun gelombang paling kuat ada di Aceh.

Gempa ini mengakibatkan perubahan bentuk bumi karena posisi kutub Utara bergeser beberapa sentimeter

Penjelasan:

Rangkuman adalah teks yg kita tulis hanya sebagian yg menurut kita itu adalah kata yg penting jadi harus kita tulis.

Pembahasan:

Teks eksplanasi adalah teks yg berisi tentang fenomena alam yg terjadi di berbagai penjuru dunia.

Ciri ciri teks eksplanasi adalah

• Menceritakan Fakta

• Menjelaskan tentang fenomena alam yg terjadi di dunia

• Mengandung informasi terkait fenomena alam

Pelajari Lebih Lanjut:

https://brainly.co.id/tugas/21941587?utm_source=android&utm_medium=share&utm_campaign=questionhttps://brainly.co.id/tugas/778159?utm_source=android&utm_medium=share&utm_campaign=question https://brainly.co.id/tugas/2409362?utm_source=android&utm_medium=share&utm_campaign=question

Detail jawaban:

Mapel : Bahasa Indonesia

Kelas : 9

Materi : Teks eksplanasi

Kata Kunci : Pengertian teks eksplanasi, Ciri ciri teks eksplanasi dan pengertian rangkuman

Bab : 2

[tex]bahasa \: indonesia[/tex]


3. buat lah rangkuman tentang teks eksplanasi​


Penjelasan:

itu ya maaf kalau salah :v


4. rangkumlah teks eksplanasi mengenai penyakit ISPA​


Jawaban:

Infeksi saluran pernapasan akut (ISPA) merupakan infeksi akut yang menyerang satu komponen saluran pernapasan, tepatnya pernapasan bagian atas. Bagian saluran pernapasan atas yang terkena dapat meliputi hidung, sinus, faring, dan laring.Penyebab ISPA adalah infeksi virus atau bakteri pada saluran pernapasan. Walaupun lebih sering disebabkan oleh infeksi virus, ada beberapa jenis bakteri yang juga bisa menyebabkan ISPA, yaitu: Streptococcus.Tindakan pencegahan utama ISPA adalah menerapkan perilaku hidup bersih dan sehat. Beberapa cara yang dapat dilakukan, yaitu: Cuci tangan secara teratur, terutama setelah beraktivitas di tempat umum. Hindari menyentuh wajah, terutama bagian mulut, hidung, dan mata, untuk menghindari penularan virus dan bakteri.

Penjelasan:

Semoga membantu

5. rangkuman materi pembelajaran bahasa indonesia dalam pembelajaran berbasis teks​


Jawaban:

Metode pembelajaran bahasa Indonesia pada jenjang SMP, SMA, dan SMK terdiri atas empat tahap, yaitu: 1) tahap membangun konteks, 2) tahap pemodelan teks, 3) tahap pembuatan teks secara bersama-sama, dan 4) tahap pembuatan teks secara mandiri.

Membangun Konteks

Tahapan pertama dalam pembelajaran berbasis teks  dimulai dari memperkenalkan konteks sosial dari teks yang dipelajari. Kemudian mengeksplorasi ciri-ciri dari konteks budaya umum dari teks yang dipelajari serta mempelajari tujuan dari teks tersebut. Selanjutnya adalah dengan mengamati konteks dan situasi yang digunakan. Misalnya dalam teks eksposisi, siswa harus bisa memahami peran dan hubungan antara orang-orang yang berdialog apakah antar teman, editor dengan pembaca, guru dengan siswa, dan sebagainya. Siswa juga harus memahami media yang digunakan apakah percakapan tatap muka langsung atau percakapan melalui telepon.

Membangun konteks melalui kegiatan mengamati teks dalam konteksnya dan menanya tentang berbagai hal yang berkaitan dengan teks yang diamatinya. Pada langkah membangun konteks siswa dapat didorong untuk memahami  nilai spiritual, nilai budaya, tujuan yang melatari bangun teks. Pada proses ini siswa mengeksplorasi kandungan teks serta nilai-nilai yang tersirat di dalamnya.  Di sini siswa dapat mengungkap laporan hasil pengamatan untuk bahan tindak lanjut dalam kegiatan belajar.

Kegiatan yang dapat dilakukan di dalam kelas adalah: (a) mempresentasikan konteks. Untuk menyajikan suatu konteks, bisa menggunakan berbagai media antara lain melalui gambar, benda nyata, field-trip, kunjungan, wawancara kepada  narasumber dan sebagainya, (b) membangun tujuan sosial. Untuk mengetahui tujuan sosial bisa melalui diskusi, survey, dan yang lainnya, (c) membandingkan dua kebudayaan. Membandingkan penggunaan teks antara dua kebudayaan berbeda, yaitu kebudayaan kita dengan kebudayaan penutur asli, (d) Membandingkan model teks dengan teks yang lainnya. Contohnya membandingkan percakapan antara teman dekat, teman kerja, atau orang asing.

Pemodelan

Pada tahap ini, siswa  mengamati pola dan ciri-ciri dari teks yang diajarkan. Siswa dilatih untuk memahami struktur dan ciri-ciri kebahasaan teks. Pada langkah ini siswa didorong untuk meningkatkan rasa ingin tahu dengan memperhatikan 1)  simbol, 2) bunyi 3) tata bahasa, dan 4) makna. Melalui analisis fakta dan data pada teks yang dipelajarinya siswa memperoleh model imbuhan, struktur imkata, frase, klausa, kalimat, maupun paragraf. Semua hal tersebut siswa pelajari pada konteks pemakaiannya. Pada tahapan ini siswa dapat mengeksplorasi jenis teks yang dipelajarinya serta mengenali ciri-cirinya. Proses aktivitas pengenalan bukan sebagai tujuan akhir pembelajaran, melainkan sebagai awal kegiatan untuk mengembangkan daya cipta.

Pada tahap pemodelan, guru dapat mengenalkan nilai, tujuan sosial, struktur, ciri-ciri bentuk, serta ciri kebahasaaan yang menjadi penanda teks yang diajarkan. Kegiatan yang siswa lakukan pada tahap ini adalah siswa diminta membaca teks, tanya jawab tentang makna teks, melabeli teks, diskusi kelompok.

Menyusun Teks Secara Bersama

Dalam tahapan ini, siswa mulai memahami keseluruhan teks. Guru secara perlahan mulai mengarahkan siswa agar mandiri sehingga siswa menguasai model teks yang diajarkan. Kegiatan yang dapat dilakukan di dalam kelas antara lain mendiskusikan jenis teks, melengkapi teks rumpang, membuat kerangka teks, melakukan penilaian sendiri atau penilaian antar teman sebaya, dan bermain teka-teki. Siswa menggunakan hasil mengeksplorasi model-model teks  untuk membangun teks dengan cara berkolaborasi dalam kelompok. Melalui kegiatan ini diharapkan semua siswa  dapat memperoleh pengalaman mencipta teks sebagai dasar untuk mengembangkan kompetensi individu.

Menyusun Teks Secara Mandiri

Setelah melalui tahapan kesatu sampai tahapan ketiga, siswa telah memiliki pengetahuan mengenai model teks yang diajarkan. Siswa mulai memiliki kemampuan yang cukup untuk membuat teks yang mirip dengan model teks yang diajarkan. Dalam tahapan ini, siswa mulai mandiri dalam mengerjakan teks dan peran guru hanya mengamati siswa untuk penilaian.Kegiatan yang dapat dilakukan dalam tahapan ini antara lain (a) Untuk meningkatkan kemampuan mendengarkan, siswa merespon teks lisan, menggaris bawahi teks, menjawab pertanyaan, dan lain-lain, (b) Untuk meningkatkan kemampuan mendengarkan dan berbicara, siswa bermain peran, melakukan dialog berpasangan atau berkelompok, (c) Untuk meningkatkan kemampuan berbicara, siswa melakukan presentasi di depan kelas, (d) Untuk meningkatkan kemampuan membaca, siswa merespon teks tertulis, menggaris bawahi teks, menjawab pertanyaan, dan lain-lain, (e) Untuk meningkatkan kemampuan menulis, siswa membuat draft dan menulis teks secara keseluruhan.

Penjelasan:


6. 1.jelaskan perbedaan antara teks deskripsi,teks eksplanasi dan teks percobaan!2.Buatlah rangkuman tentang materi teks percobaan!mohon bantuannya ya makasih​


Jawaban:

Teks eksplanasi adalah teks yang berisi tentang proses mengapa dan bagaimana suatu peristiwa alam, ilmu pengetahuan, sosial, budaya, dan lainnya bisa terjadi. Suatu peristiwa baik peristiwa alam maupun sosial yang terjadi disekitar kita, selalu mempunyai hubungan sebab akibat dan proses.

Teks laporan hasil observasi adalah teks yang berisi penjabaran umum atau melaporkan sesuatu berupa hasil dari pengamatan (observasi). Teks laporan observasi juga disebut teks klasifikasi karena memuat klasifikasi mengenai jenis-jenis sesuatu berdasarkan kriteria tertentu.

Contoh Teks Laporan Percobaan

Membuat Slime Tanpa Boraks

Tujuan:

Kamu bisa membuat slime di rumah dengan bahan aman dan biaya yang lebih hemat daripada membeli di luar. Kegiatan ini dapat membuat kamu menjadi lebih kreatif dan inovatif.

Alat dan Bahan:

Lem povinal secukupnya

Detergen bubuk secukupnya

Pembersih lantai secukupnya

Alat pengaduk (bisa dengan mikser, sendok, atau tangan)

Air secukupnya

Detergen cair secukupnya

Wadah tempat slime (berupa baskom atau lainnya)

Langkah-Langkah:

1. Campurkan terlebih dahulu lem povinal, pembersih lantai, detergen cair, detergen bubuk, dan air secukupnya ke dalam wadah slime, campuran ini biasa disebut dengan activator.

2. Berikutnya, aduklah campuran tersebut sampai tercampur rata.

3. Tambahkan lem povinal pada campuran aktivator.

4. Kemudian, aduk hingga struktur atau bentuknya menggumpal.

5. Masukan ke dalam freezer.

6. Kemudian, keluarkan setelah lima sampai sepuluh menit.

7. Aduklah sampai kira-kira bisa untuk dimainkan.

8. Slime siap untuk kamu gunakan.

Hasil:

Saatnya kamu memiliki slime yang aman untuk dimainkan tanpa menggunakan boraks. Saat ini, slime sangat populer di kalangan anak-anak.

Kesimpulan:

Dengan membuat slime sendiri, pengetahuan dan kreativitas kamu akan bertambah. Di sisi lain, juga dapat menghemat uang dan mendapatkan slime yang lebih aman jika terkena kulit karena tidak mengandung boraks.

Penjelasan:

semoga membantu

afwan kalo


7. membuat rangkuman tentang materi teks berita​


Teks Berita adalah

Teks berita adalah suatu teks yang berisi informasi, mengenai suatu hal, kejadian/peristiwa yang terjadi dan masih hangat di bicarakan oleh banyak orang

Fungsi teks Berita

1. mendapatkan informasi

2. menambah wawasan/pengetahuan

3. Sebagai pelajaran hidup

Ciri-ciri teks Berita

1. Faktual berdasarkan atas kejadia sebenarnya

2. Aktual dan hangat dibicarakan

3. Unik dan menarik

4. Seimbang/bersifat netral dan tidak memihak

5. sistematis dan lengkap

6. Komunikatif dan mudah di pahami

7. Objektif bersifat apa adanya

Unsur-unsur teks Berita

1. Apa (What), Apa kejadian atau peristiwa yang diberitakan

2. Dimana (Where), Dimana tempat kejadian itu

3. Kapan (When), Kapan waktu kejadian

4. Siapa (who), Siapa saja yang terlibat

5. Mengapa (why), Memuat alasan dan sebab akibat

6. Bagaimana (How), Menjelaskan proses terjadinya

peristiwa

Jangan Lupa Follow Dan Jadikan Jawaban Tercerdas


8. rangkum materi tentang iman Kepada makhluk Ghaib Ciptaan Allah.#Tolongbantuplissz##Rangkuman materi#​


Jawaban:

malaikat adalah makhluk ciptaan Allah yang diciptakan dari nur (cahaya). Malaikat adalah makhluk gaib (tidak dapat dilihat oleh mata manusia). Malaikat adalah makhluk ciptaan Allah yang perlu kita imani. Beriman kepada malaikat adalah rukun iman yang ke2.

Penjelasan:

maaf kalo salah

semoga bermanfaat:)


9. rangkumlah materi teks diskripsitolong bantu kak pliss​


Jawaban:

Teks deskripsi adalah jenis teks yang berisi penggambaran suatu objek, tempat, atau peristiwa tertentu yang dijelaskan secara jelas dan terperinci. Adapun objek yang dibicarakan pada teks deskripsi lebih bersifat khusus. Kemudian objek yang dideskripsikan bersifat pendapat personal.

Teks deskripsi berisikan tentang penggambaran suatu objek, tempat, atau peristiwa tertentu sehingga dapat dirasakan, dilihat, dicium, dan didengar oleh pembaca. Teks deskripsi seringkali disebut dengan teks tanggapan deskripsi. Identifikasi merupakan penetapan identitas baik orang, benda, atau objek lainnya.

Tujuan teks berbeda dengan teks negosiasi, dimana tujuan teks deskripsi sangat jelas yaitu agar orang yang membaca teks ini seolah-olah sedang merasakan langsung apa yang sedang di jelaskan dalam teks tersebut.

Ciri ciri teks deskripsi:

- Kalimat yang tersusun menggambarkan sesuatu.

- Paragraf dibuat secara jelas dan detail.

- Kalimat yang dibuat memberikan kesan kepada pembaca untuk merasakan kejadian aslinya.

- Kalimat yang dibuat menggambarkan ciri-ciri, tempat, waktu, ukuran, warna secara jelas.

Semoga membantu


10. membuat rangkuman materi struktur teks kebahasaan cerita fantasi​


=> Kebahasaan

Kebahasaan cerita fantasi,

Menggunakan majas seperti metafora dan personifikasiMenggunakan kata penghubungMenggunakan sudut pandang penokohan

Kalau mau nanya lagi, bisa contact via WA : 081257344755. Mohon dikoreksi jika salah.

[tex] {\boxed {\purple {Semoga~Membantu}}} [/tex]


11. rangkuman materi menentukan isi teks deskripsi​


Jawaban:

...

Penjelasan:

tolong soalnya di perjelas..

Jawaban:

.....

Penjelasan:

mana soal nya


12. buatlah rangkuman tentang materi struktur teks kebahasaan cerita fantasi?​


Teks Cerita fantasi merupakan suatu konsep cerita fiksi yang dimana di dalam ceritanya mengandung suatu unsur imajinatif dari sang penulis

Tujuan dari teks cerita fantasi yaitu buat sang pembaca seolah – olah ikut masuk kedalam dunia imajinatif dari sang penulis.

Struktur teks cerita fantasi

1.Orientasi

2.konflik

3.Resolusi

4.Ending

Ciri - Ciri Teks Cerita Fantasi

1.Ide cerita yang Terbuka

2.Ada Keanehan , keajaiban , Dan Misterius

3.Latar

4.Tokoh Yang Unik

5.Fiksi Atau Khayalan

6.Gaya Bahasa

Jenis Jenis Teks Cerita Fantasi

1.cerita Fantasi total dan irisan

2.cerita fantasi seZaman dan lintas Waktu

Semoga Membantu :)

13. Buatlah rangkuman teks eksplanasi​


Jawaban:

eks eksplanasi adalah teks yang menerangkan atau menjelaskan mengenai proses atau fenomena alam maupun sosial. Teks eksplakasi merupakan teks yang disusun dengan struktur yang terdiri atas bagian-bagian yang memperlihatkan pernyataan umum (pembukaan), deretan penjelasan (isi), dan interpretasi/penutup.

Adapun pengertiannya berdasarkan para ahli

1. Menurut Restuti (2013:85)

Teks eksplanasi adalah teks yang menerangkan atau menjelaskan mengenai proses atau fenomena alam maupun sosial.

2. Menurut (Mahsun, 2013: 189)

Teks eksplakasi merupakan teks yang disusun dengan struktur yang terdiri atas bagian-bagian yang memperlihatkan pernyataan umum (pembukaan), deretan penjelasan (isi), dan interpretasi/penutup.

Tujuan:

Teks eksplanasi diantaranya mempunyai tujuan:

-Menjelaskan fenomena yang terjadi

-Menjelaskan sebab-akibat suatu peristiwa

Teks eksplanasi mempunyai ciri-ciri yang sangat khusus. Ciri-cirinya:

*Strukturnya terdiri dari penyataan umum, urutan sebab akibat, dan interpretasi.

*Informasi yang dimuat berdasarkan fakta (faktual).

*Faktual tersebut memuat informasi yang bersifat ilmiah/keilmuan, contohnya sains.

*Sifatnya informatif dan tidak berusaha untuk mempengaruhi pembaca untuk percaya terhadap hal yang dibahas.

*Memiliki / menggunakan sequence markers. Seperti pertama, kedua, ketiga, dan sebagainya. Bisa juga menggunakan: pertama, berikutnya, terakhir.

Struktur teks eksplanasi:

•Pernyataan umum: berisi pernyataan umum mengenai topik yang akan dijelaskan proses proses terjadinya/proses keberadaan.

•Urutan Sebab Akibat: berisi mengenai detail penjelasan proses terjadinya yang disajikan secara urut atau bertahap dari yang paling awal hingga yang paling akhir.

•Interpretasi: berisi tentang kesimpulan mengenai topik yang telah dijelaskan.

Kaidah kebahasaan:

^Fokus pada hal umum (generic), bukan partisipan manusia (nonhuman participants). Contoh: tsunami, banjir, gempa bumi, hujan, dan udara.

^Dimungkinkan menggunakan istilah ilmiah.

^Lebih banyak menggunakan verba material dan verba relasional (kata kerja aktif).

^Menggunakan konjungsi waktu dan kausal. Contohnya penggunaan: sehingga, sebelum, pertama, jika, bila, dan kemudian.

^Menggunakan kalimat pasif.

^Eksplanasi ditulis untuk membuat justifikasi bahwa sesuatu yang diterangkan secara kausal itu benar adanya.

Kalo saya salah mohon dimaaf kan karena kita semua manusia bukan malaikat :)


14. Buatlah Rangkuman Materi Pembelajaran Teks Cerita Inspiratif ​


*pengertian:

Teks cerita inspiratif adalah kisah yang menggugah pembacanya untuk menjadi lebih baik melalui pengalaman inspiratif dari cerita yang dibawakan.

*Struktur Teks cerita inspiratif:

1.)Orientasi

2.)Perumitan Peristiwa

3.)Komplikasi

4.)Resolusi

5.)Koda

*Kaidah kebahasaan:

1.Menggunakan kalimat yang bermakna lampau;

2. Banyak menggunakan kata yang menyatakan urutan waktu atau biasa disebut dengan konjungsi kronologis;

3. Banyak memakai kata kerja yang menggambarkan suatu tindakan;

4. Menggunakan kata kerja yang menunjukkan kalimat tidak langsung sebagai cara menceritakan tuturan seorang tokoh yang dibawakan oleh penulis;

5. Banyak memakai kata kerja yang menyatakan sesuatu yang dipikirkan atau dirasakan oleh tokoh (kata kerja mental);

6. Kebanyakan penulis berperan langsung sebagai orang pertama dan terlibat dalam cerita yang bersangkutan sehingga akan banyak menggunakan kata orang pertama dalam menyampaikan ceritanya, seperti: aku, saya dan kami;

7. Sebaliknya, bisa jadi penulis hanya menjadi orang ketiga sehingga berperan sebagai pengamat. Oleh karena itu, teks akan banyak memuat kata ganti orang ketiga, seperti: dia, mereka.


15. Buat lah rangkuman materi dari video "struktur teks deskripsi" minimal tiga halaman​


Jawaban:

????

Penjelasan:

Videonya mana ????


16. hal yang harus dilakukan saat menguraikan teks eksplanasi adalah a menulis B membaca C mendengar D merangkum​


Jawaban:

D merangkum

Maaf kalau salah


17. Rangkuman materi tentang lempar dalam atletik Rangkuman materi tentang lempar dalam atletik


Jawaban:

Menjadi seorang atletik bukan lah mudah kita harus lebih pandai tentang kom binasi dan variasi

Penjelasan:


18. materi merangkum teks LHO disuruh ngapain? ​


Jawaban:

ya di rangkum atau disingatin gitu loh bambang


19. merangkum materi memahami ciri isi dan tujuan teks dekripsi​


Jawaban:

tujuan teks deskripsi yaitu untuk memperjelas kembali isi teks


20. buatlah rangkuman isi materi Teks Struktur!​


Jawaban:

Struktur teks prosedur dapat meliputi: tujuan, material, dan langkah-langkah. Tiga hal tersebut menjadi bagian utama dalam penyusun teks prosedur.


21. buatlah rangkuman materi menyampaikan teks eksposisi​


Jawaban:

Teks jenis eksposisi adalah sebuah paragraf atau sebuah karangan yang di dalamnya mengandung sejumlah informasi dan juga pengetahuan yang kemudian disajikan secara singkat, padat, dan akurat. Namun, mengenai definisi dari jenis teks ini nantinya akan dijumpai beberapa pendapat.

Penjelasan:

dan bisa jg disebut teks eksposisi ini mengandung informasi dan juga pengetahuan

Jawaban:

Teks eksposisi memiliki pola penyajian berupa struktur yaitu: Pernyataan pendapat (tesis), adalah gagasan utama tentang salah satu permasalahan berdasarkan fakta. Argumentasi, yaitu penjelasan secara mendalam tentang pernyataan pendapat dan pengungkapan fakta sebagai penjelasan dari argumen si penulis.

ini? kl slh maaf


22. biatlah rangkuman yang singkat dan jelas tentang materi teks fabel​


Jawaban:

Pengertian teks cerita fabel.

Cerita fabel adalah cerita mengenai kehidupan binatang yang berprilaku layaknya seperti manusia (prilakunya menyerupai tingkah manusia). Cerita fabel tergolong kedalam jenis cerita fiksi (cerita fiksi adalah suatu cerita yang bukan berasal dari kehidupan yang nyata atau disebut juga dengan cerita fiktif). Cerita fabel disebut juga dengan cerita moral, hal tersebut dikarenakan pesan yang terdapat didalam cerita fabel sangat erat kaitannya dengan moral kehidupan.

߷Answer߷

Fabel adalah cerita fiksi singkat, dalam prosa atau sajak, yang menampilkan hewan, makhluk legendaris, tumbuhan, benda mati, atau kekuatan alam.


23. buat rangkuman materi mengevaluasi makna tersirat dalam teks anekdot​


Jawaban:

if so the material is 5+ (6) the same as

Jawaban:

if so the material is 5+(6) the same as

Penjelasan:

semoga membantu maaf kalau salah


24. Jelaskan rangkuman tentang teks eksplanasi


Pengertian Teks Eksplanasi Teks eksplanasi adalah teks yang berisi tentang proses 'mengapa' dan 'bagaiman' kejadian-kejadia alam, sosial, ilmu pengetahuan, budaya, dan lainnya dapat terjadi. Suatu kejadian baik kejadian alam maupun kejadian seosial yang terjadi di sekitar kita, selalu memiliki hubungan sebab akibat dan memiliki proses. Suatu kejadian yang terjadi di sekitar kita, tidak hanya untuk kita amati dan rasakan saja, tetapi juga untuk kita pelajari. Kita dapat mempelajari kejadian tersebut, misalnya dari segi mengapa dan bagaimana bisa terjadi.
Struktur Teks Eksplanasi Teks eksplanasi memiliki memiliki struktur yang terdiri dari pernyataan umum, dilanjutkan dengan urutan sebab akibat, dan diakhiri dengan interpretasi. Untuk lebih memahami memahami lagi mengenai struktur tersebut silahkan disimak dibawah ini.
*  Pernyataan umum, berisi statemen atau penyataan umum tentang suatu topik yang akan dijelaskan proses keberadaanya, proses terjadinya, atau proses terbentuknya.
*  Urutan Sebab Akibat, berisikan tentang detail penjelasan proses keberadaan atau proses terjadinya yang disajikan secara urut atau bertahap dari yang paling awal hingga yang paling akhir.
* Interpretasi, berisi tentang kesimpulan atau pernyataan tentang topik atau proses yang dijelaskan.
,,,,maaf y kalo salah

25. rangkum materi iman Kepada makhluk Ghaib Ciptaan Allah.#Tolongbantuplissz##Rangkuman materi#​


Jawaban:

makluk gaib itu ada lah ciptaan Allah yang tidak sempurna yang lebih sempurna adalah kita manusia

Penjelasan:

semoga bermanfaat


26. 1) Simak video berikut, kemudian rangkum materi teks fantasi. 2) Tugasnya merangkum materi dari video diatas​


Jawaban:

heheee Vidio yg mana mang?


27. rangkuman materi teks tanggapan


Jawaban:

teks tanggapan adalah teks yang berisikan pendapat sang penulis tentang suatu peristiwa


28. Buatlah rangkuman teks eksplanasi dari berbagai sumber​


Adanya kebijakan itu, tentu ada hal yang perlu diperhatikan dalam pelaksanaannya.

Adanya kebijakan itu, tentu ada hal yang perlu diperhatikan dalam pelaksanaannya.Terutama, buat siswa yang secara langsung terganggu dalam proses belajar.

Adanya kebijakan itu, tentu ada hal yang perlu diperhatikan dalam pelaksanaannya.Terutama, buat siswa yang secara langsung terganggu dalam proses belajar.Sayangnya, gak semua siswa bisa menikmati fasilitas pembelajaran jarak jauh.

Adanya kebijakan itu, tentu ada hal yang perlu diperhatikan dalam pelaksanaannya.Terutama, buat siswa yang secara langsung terganggu dalam proses belajar.Sayangnya, gak semua siswa bisa menikmati fasilitas pembelajaran jarak jauh.Ada beberapa kendala, seperti gak semua siswa punya Smartphone, kuota internet yang membutuhkan biaya, jangkauan sinyal internet yang gak stabil.

Adanya kebijakan itu, tentu ada hal yang perlu diperhatikan dalam pelaksanaannya.Terutama, buat siswa yang secara langsung terganggu dalam proses belajar.Sayangnya, gak semua siswa bisa menikmati fasilitas pembelajaran jarak jauh.Ada beberapa kendala, seperti gak semua siswa punya Smartphone, kuota internet yang membutuhkan biaya, jangkauan sinyal internet yang gak stabil.Kendala tersebut benar-benar dihadapi oleh siswa-siswi selama diberlakukannya belajar di rumah.

Adanya kebijakan itu, tentu ada hal yang perlu diperhatikan dalam pelaksanaannya.Terutama, buat siswa yang secara langsung terganggu dalam proses belajar.Sayangnya, gak semua siswa bisa menikmati fasilitas pembelajaran jarak jauh.Ada beberapa kendala, seperti gak semua siswa punya Smartphone, kuota internet yang membutuhkan biaya, jangkauan sinyal internet yang gak stabil.Kendala tersebut benar-benar dihadapi oleh siswa-siswi selama diberlakukannya belajar di rumah.Pemerintah harus memperhatikan kondisi ini, supaya proses belajar gak mengalami gangguan.

Adanya kebijakan itu, tentu ada hal yang perlu diperhatikan dalam pelaksanaannya.Terutama, buat siswa yang secara langsung terganggu dalam proses belajar.Sayangnya, gak semua siswa bisa menikmati fasilitas pembelajaran jarak jauh.Ada beberapa kendala, seperti gak semua siswa punya Smartphone, kuota internet yang membutuhkan biaya, jangkauan sinyal internet yang gak stabil.Kendala tersebut benar-benar dihadapi oleh siswa-siswi selama diberlakukannya belajar di rumah.Pemerintah harus memperhatikan kondisi ini, supaya proses belajar gak mengalami gangguan.Terutama, buat siswa-siswi yang ada di daerah terluar, tertinggal, dan terdepat.

Adanya kebijakan itu, tentu ada hal yang perlu diperhatikan dalam pelaksanaannya.Terutama, buat siswa yang secara langsung terganggu dalam proses belajar.Sayangnya, gak semua siswa bisa menikmati fasilitas pembelajaran jarak jauh.Ada beberapa kendala, seperti gak semua siswa punya Smartphone, kuota internet yang membutuhkan biaya, jangkauan sinyal internet yang gak stabil.Kendala tersebut benar-benar dihadapi oleh siswa-siswi selama diberlakukannya belajar di rumah.Pemerintah harus memperhatikan kondisi ini, supaya proses belajar gak mengalami gangguan.Terutama, buat siswa-siswi yang ada di daerah terluar, tertinggal, dan terdepat.Kebijakan pembelajaran melalui siaran TVRI selama 3 bulan yaitu kebijakan yang patut diapresiasi.

Adanya kebijakan itu, tentu ada hal yang perlu diperhatikan dalam pelaksanaannya.Terutama, buat siswa yang secara langsung terganggu dalam proses belajar.Sayangnya, gak semua siswa bisa menikmati fasilitas pembelajaran jarak jauh.Ada beberapa kendala, seperti gak semua siswa punya Smartphone, kuota internet yang membutuhkan biaya, jangkauan sinyal internet yang gak stabil.Kendala tersebut benar-benar dihadapi oleh siswa-siswi selama diberlakukannya belajar di rumah.Pemerintah harus memperhatikan kondisi ini, supaya proses belajar gak mengalami gangguan.Terutama, buat siswa-siswi yang ada di daerah terluar, tertinggal, dan terdepat.Kebijakan pembelajaran melalui siaran TVRI selama 3 bulan yaitu kebijakan yang patut diapresiasi.Program itu memberikan alternatif belajar diantara pembelajaran online yang monoton dan itu-itu aja.

Tapi, perlu adanya inovasi yang perlu dilakukan agar siswa gak mengalami kebosanan dalam pembelajaran, seperti pembelajaran online selama ini.

Tapi, perlu adanya inovasi yang perlu dilakukan agar siswa gak mengalami kebosanan dalam pembelajaran, seperti pembelajaran online selama ini.Ketersediaan listrik dan internet perlu diperhatikan betul oleh pemerintah.

Tapi, perlu adanya inovasi yang perlu dilakukan agar siswa gak mengalami kebosanan dalam pembelajaran, seperti pembelajaran online selama ini.Ketersediaan listrik dan internet perlu diperhatikan betul oleh pemerintah.Gak semua daerah dapat akses listrik dan internet yang baik. Masih ada daerah yang belum tersentuh oleh listrik, apalagi internet.

Jawaban:

pengertian teks eksplanasi yakni sebuah teks yang berisikan tentang proses bagaimana dan mengapa suatu terjadi dan pembahasan selalu terkait suatu topik.

topik topik tersebut berhubungan dengan fenomena alam budaya ilmu pengetahuan dan berbagai hal lainnya.biasanya teks eksplanasi ini memiliki berbagai ciri-ciri yang diantaranya struktur teks terdiri dari pernyataan umum dan memiliki sebab akibat serta interpretasi.

selain itu informasi yang dimuat pun harus merupakan sebuah kata buka opini seseorang apalagi karangan dan faktor tersebut dijabarkan berdasarkan pada karya ilmiah.dengan persyaratan teks harus berupa karya ilmiah maka teks atau tulisan yang dihasilkan lebih mampu dipercaya dan bisa dipertanggungjawabkan.

pada teks eksplanasi juga sebuah peristiwa timbul karena ada peristiwa lain sebelumnya dan peristiwa tersebut mengakibatkan peristiwa yang lain sesudahnya.dengan kata lain ada sebab akibat di antara beberapa fenomena yang saling berkaitan satu sama lain adanya fenomena satu dikarenakan fenomena lain dan demikian seterusnya.

Penjelasan:

DEFINISI DEFINISI EKSPLANASI MENURUT AHLI:

1.) RESTUTI

ada beberapa argumen mengenai definisi teks eksplanasi menurut beberapa ahli misalnya restuti 2013: 85,restuti mengatakan jika pengertian teks eksplanasi merupakan sebuah teks yang menerangkan atau menjelaskan mengenai proses atau fenomena alam maupun sosial

2.) MAKSUN

sedangkan menurut Maksum teks eksplanasi adalah disusun dengan struktur yang terdiri atas bagian-bagian yang memperlihatkan pernyataan umum deretan penjelas dan interpretasi atau penutup.baik pernyataannya pertama maupun kedua sama-sama benar dan saling melengkapi satu sama lain selain kedua ahli tersebut tentu masih terdapat beberapa argumen terkait teks eksplanasi dari berbagai sumber dan ahli namun di artikel ini cukup 2 ahli yang penulis sebutkan sebagai pembanding


29. pengertian merangkum/meringkas teks eksplanasi


Meringkas adalah menyajikan suatu karangan dalam bentuk lebih singkat. Saat meringkas, kita harus dapat menentukan ide-ide pokok suatu karangan panjang. Ide-ide pokok tersebut disusun dalam sebuah tulisan singkat. Meringkas bertujuan agar pembaca mudah memahami isi suatu karangan panjang.meringkas teks eksplanasi adalahmenentukan isi teks eksplanasi tersebut.



semoga membantu
maaf klo slh

30. rangkuman materi teks tanggapan​


Jawaban:

Pengertian Teks Tanggapan

Teks tanggapan adalah teks yang berupa tanggapan dalam bentuk pujian atau dukungan, hingga kritik dan penolakan terhadap suatu karya, hal, atau peristiwa yang diberikan oleh penanggapnya sebagai bentuk apresiasi atau saran yang dapat membangun.

Pernyataan di atas sejalan dengan pendapat Mulyadi (2015, hlm. 71) yang mengemukakan bahwa teks tanggapan adalah teks yang berisi tanggapan, berupa dukungan atau penolakan, terhadap sebuah hal atau peristiwa yang didukung oleh data pendukung tanggapan.

Jika ditanyakan teks ini sama atau mirip dengan apa maka kemungkinan besar kita akan teringat dengan teks ulasan. Apa bedanya teks tanggapan dengan ulasan yang sama-sama menganalisis dan memaparkan suatu karya atau hal kemudian menilai?

Pertama, keduanya mirip karena sama-sama memiliki bagian deskripsi dan penilaian yang berarti menggunakan eksposisi (argumentasi). Namun teks tanggapan cenderung lebih bebas dan boleh dikatakan versi lebih luwes dari ulasan. Ulasan mengulas suatu karya, sementara tanggapan dapat menanggapi suatu peristiwa atau berita yang sedang hangat dibicarakan. Kemudian, teks ini juga tidak harus menilai, bisa jadi teks tanggapan hanya memuji atau mengkritik saja.

Struktur Teks Tanggapan

Menurut tim Kemdikbud (2017, hlm. 93) struktur teks tanggapan terdiri beberapa bagian pembentuknya sebagai berikut ini.

Konteks, meliputi apa yang sedang ditanggapi?, di mana dan kapan peristiwa atau hal tersebut terjadi?, jenis peristiwa atau hal apa? sosial, teknologi, budaya, atau seni?

Deskripsi, apa dan bagaimana peristiwa itu terjadi atau bagaimana sesuatu dapat terealisasi/diciptakan atau dihasilkan?

Penilaian, Apa yang kita pikirkan mengenai hal yang diulas atau penilaian seperti apa yang kita berikan? Apa kelebihan dan kekurangannya?

Tentunya dapat dengan mudah dipahami juga bahwa teks ini tersusun melalui beberapa teks seperti: teks deskripsi dan teks tanggapan. Boleh dikatakan bahwa teks tanggapan merupakan salah satu jenis teks majemuk yang dibangun oleh beberapa jenis teks lain.

Penjelasan:


31. Teks biografiSimaklah beberapa video materi ttg teks biografi.buatlah rangkuman materinya,​


Biografi adalah karya sastra yang berisikan riwayat hidup seorang tokoh ternama.[1] Biografi berasal dari bahasa Yunani yakni dari kata bios dan grafien. Kata bios berarti hidup dan grafien berarti menulis, sehingga biografi memuat riwayat hidup yang berisi prestasi istimewa seseorang. Dalam sastra, biografi merupakan salah satu prosa baru yang menceritakan tentang perjalanan hidup seseorang mulai dari kecil hingga dewasa, bahkan sampai meninggal dunia. Biografi dibagi menjadi dua macam yakni biografi portrayal dan ilmiah. Biografi portrayal adalah biografi yang menunjukkan sosok tokoh. Biografi ilmiah adalah biografi yang berisi sosok tokoh berdasarkan analisis dengan penggunaan konsep-konsep tertentu sehingga membentuk sebuah keterangan sejarah.[2] Teks biografi disusun oleh orang lain, bukan oleh diri sendiri.[1]

Tantangan dalam menulis biografi adalah menggali karakter subjek dan memunculkan kepada pembaca melalui teks yang disajikan. Ada dua cara penyajian karakter dalam biografi. Pertama, disajikan secara langsung oleh penulis biografi atau oleh subjek biografi itu sendiri (jika menuliskannya sendiri). Kedua, karakter disuguhkan melalui kesaksian orang lain (tidak langsung).[3]

Ciri

Dapat ditulis dalam bentuk fiksi maupun non-fiksi.

Menceritakan tokoh yang menjadi panutan atau memiliki andil pada suatu lingkungan masyarakat tertentu.

Ditulis mengikuti pola tertentu yang didasarkan pada alur cerita seperti alur maju, gaya penulisan, sudut pandang, penggunaan bahasa, dana fokus cerita.

Melibatkan beberapa unsur bahasa seperti kata rujukan, kata hubung, waktu, kata kerja, tempat, dan aktivitas.

Dapat dikembangkan secara naratif dan deskriptif.

Ditulis sesuai dengan stuktur tertentu berupa kejadian, orientasi, atau reorientasi.

Karakter tokoh dapat dituliskan secara langsung maupun tidak langsung.

Pola pengembangan teks biografi biasanya bersifat kronologis.[4]

Isi biografi merupakan fakta yang disajikan dalam bentuk narasi.

Fakta yang diangkat harus berdasarkan pengalaman pribadi tokoh yang diceritakan dalam biografi.[5]

Struktur

Struktur teks biografi diawali dengan orientasi, urutan peristiwa kehidupan tokoh, dan reorientasi. Dalam orientasi memberi pengenalan tokoh secara umum, seperti nama, tempat dan tanggal lahir, latar belakang keluarga serta riwayat pendidikan. Pada bagian urutan peristiwa berisikan urutan kehidupan tokoh yang akan ditulis. Pada bagian tersebut akan dijelaskan mengenai suka duka yang dialami tokoh dan bagaimana bisa menjadi seperti sekarang ini. Reorientasi merupakan bagian akhir pada teks biografi. Bagian ini berisi mengenai pandangan atau kesimpulan penulis terhadap tokoh tersebut. Bagian reorientasi sifatnya opsional, artinya boleh ada dan boleh tidak ada.[


32. buatlah rangkuman materi pembelajaran pengertian teks inspirasi pliss bantuuu


Jawaban:

Teks inspirasi adalah teks narasi yang tujuannya membuat pembaca lebih termotivasi dan terinspirasi setelah membaca teks tersebut. Sehingga, cerita yang disajikan adalah yang sifatnya menggerakkan, membangkitkan, mengilhami, atau mengobarkan semangat pembaca agar melakukan hal positif.

Penjelasan:

semoga bermanfaat


33. Tugas1.membuat rangkuman dari materi teks descriptive text!Mohon Bantuannya ​


University of Indonesia Urban Forest

Located in South Jakarta and Depok which are densely populated cities, University of Indonesia area is a source of clean air. As much as 75% of the University of Indonesia area is a green area in the form of urban forest that has six large lakes whose acronyms form each word KAMPUS, which are K(enanga), A(ghatis), M(ahoni), P(uspa), U(Lin), and S(alam).

We can find this green area around Jalan Cinta, a road that stretches from University of Indonesia Student Dormitory to the Faculty of Engineering University of Indonesia. On Sunday, various groups of people come to this area to carry out sports activities, such as jogging or just walking to enjoy the fresh air around. There are also some bicycle communities that use this forest as their bicycle tracks. Two commonly used tracks are known as Mangkuk track and Nyamuk track. All recreational activities in this urban forest are free of charge, but visitors still have to maintain cleanliness and orderliness from the campus environment. Besides it functions as absorption area, this forest is also used as germplasm conservation and biodiversity research land in one of the best public universities in Indonesia. There are a number of tree species found in this urban forest, such as Jati, Meranti, Kopi, Karet, and Matoa.


34. untuk bahasa indonesia silahkan buat rangkuman tentang materi teks eksposisi.bantu buatin rangkuman donk​


Penjelasan:

teks eksposisi adalah salah satu jenis pengembangan paragraf dalam penulisan yang dimana isinya ditulos dengan tujuan menjelaskan sesuatu sedetail detailnya.

Menggumnakan kata 5W+1H, yaitu:

1.what (apa)

2.where (dimana)

3.when (kapan)

4. who(siapa)

5.why (mengapa)

6.how (bagaimana)

struktur teks eksposisi:

1.tesis/pernyataan pendapat: bagian pendapat berisi pendapat umum

2.argumentasi : untuk unsur penjelas mendukung tesis

3. penegasan ulang


35. merangkum materi pengertian teks ekpsosisi, ciri-ciri teks eksposisi, jenis-jenis teks eksposisi​


Jawaban:

ada yg dibuka ya dek

Penjelasan:

Jawaban:

Teks eksposisi adalah teks yang menerangkan suatu pokok persoalan yang dapat memperluas wawasan pembaca. Untuk mempertegas masalah yang disampaikan, biasanya dilengkapi dengan gambar dan data statistik.

ciri ciri :

Bersifat objektif pada pembahasan persoalan dan tidak menggunakan kata atau frasa yang bersifat menarik emosional pembaca sehingga tidak memihak kepada pihak apapun. Bersifat informatif. Artinya, setelah dibaca, pembaca merasa mendapatkan informasi tambahan. Teks memuat fakta. Fakta dapat berisi data berupa angka, misalnya “…tingkat kasus trafficking selama sedekade terakhir…” Menggunakan bahasa baku dengan ragam laras ilmiah dan gaya bahasa yang lugas. Selain itu, tanda baca dan ejaan juga sangat diperhatikan yang ditulis berdasarkan PUEBI.

jenis jenis :

Eksposisi Definisi Eksposisi Proses Eksposisi Ilustrasi Eksposisi Pertentangan Eksposisi Perbandingan Eksposisi Klasifikasi Eksposisi BeritaEksposisi Analisis

Penjelasan:

maaf kalau salah


36. Setelah mengikutimateri tentangteks berita.silahkan anak-anak membuatrangkuman darimateri tersebut!100 poin​


Jawaban:

apa sih pertanyaannya mana? teks beritanya mana? materinya mana?

Penjelasan:

klo kasih pertanyaan yg lengkap ya

Jawaban:

teks berita nya mana?!!! klo ngasih pertanyaan yang benar dongg...


37. Membuat rangkuman materi 1. Teks berita sejarah 2. Teks berita 3. Teks berita iklan


Jawaban:

-Teks berita sejarah sebuah ilmu pengetahuan yang dilakukan oleh seorang penelitihan untuk mengetahui sejarah misalnya asal usul manusia purba

-Teks berita adalah tentang berita yang lagi seram-seramnya yang saat ini negara indonesia terkena pandemi virus corona

-Teks berita iklan adalah tentang berita iklan yang bersifat membujuk sesorang untuk menggunakan dan membeli produk tersebut

1. Teks berita sejarah Pengertian Teks Cerita Sejarah

adalah teks tentang kejadian di masa lalu yang memiliki nilai sejarah.

Ciri-ciri Teks Cerita Sejarah :teks cerita sejarah disajikan secara kronologis atau urutan peristiwa. bentuk dari teks cerita sejarah merupakan teks cerita ulang.  teks cerita sejarah memiliki struktur teks yang terdiri dari orientasi, urutan peristiwa, dan reorientasi.  

Struktur Teks Cerita Sejarah  :Orientasi adalah bagian pengenalan atau pembuka dari teks cerita sejarah. Urutan peristiwa. Sebuah teks cerita sejarah pastinya berisikan rekaman peristiwa yang terjadi dan dikemas melalui urutan peristiwa secara kronologis peristiwa. Reorientasi. Pada bagian ini berisikan komentar pribadi penulis tentang peristiwa atau kejadian yang tengah dibahas atau diceritakan Kaidah Kebahasaan dalam Teks Cerita Sejarah  :

1. Penggunaan kata ganti atau pronomina untuk mengganti kata nomina atau frasa nomina serta untuk kata ganti nama seseorang.

2. Penggunaan kata keterangan atau frasa adverbial. Penggunaannya dimaksudkan untuk memberikan keterangan lebih detil terhadap waktu, peristiwa, kejadian, dan tempat dalam runtut penceritaan sejarah.

3. Penggunaan verba material. Penggunaan verba tersebut berfungsi menunjukkan perbuatan fisik atau peristiwa. Dengan begitu, pembaca bisa memahami situasi fisik yang terjadi dalam sebuah runtut peristiwa sejarah.

4. Penggunaan konjungsi temporal atau kata sambung waktu. Penggunaan konjungsi itu bertujuan untuk menata urutan-urutan peristiwa yang diceritakan sehingga pembaca mengerti alur peristiwa yang terjadi.

2. Teks berita Pengertian Teks Berita

Teks Berita adalah teks yang berisi tentang segala peristiwa yang terjadi di dunia yang disebarkan melalui berbagai media seperti radio, televisi, internet, situs web, maupun media yang lainnya.

Struktur Teks Berita

Umumnya suatu teks mempunyai struktur tertentu, begitu pula dengan teks berita. Teks ini mempunyai 3 struktur yang saling berhubungan yang kemudian membentuk teks ini secara utuh.

1. Orientasi Berita yaitu berisi pembuka dari peristiwa yang diberitakan di teks tersebut. Umumnya tertera penjelasan singkat mengenai berita yang sedang dibahas.

2. Peristiwa yaitu berisi tentang proses kejadian dari awal sampai akhir berdasarkan peristiwa yang terjadi dan menjelaskan berdasarkan fakta yang ada.

3. Sumber Berita yaitu dari mana asal sumber berita tersebut muncul. Sumber berita tidak selamanya ditulis dibagian akhir berita.

Ciri Ciri Teks Berita

Terdapat ciri-ciri teks berita yang baik dan benar, diantaranya:

• Yang diberitakan merupakan sesuatu yang benar terjadi, bukan opini atau gagasan penulis

• Merupakan peristiwa yang jarak terjadi, bukan sesuatu yang umum terjadi setiap hari

• Aktual, yaitu peristiwa yang diberitakan masih segar atau baru terjadi, bukan peristiwa lampau

• Data yang disajikan sesuai dengan peristiwa asli, tidak ada rekayasa

• Bahasa yang disajikan menarik dan dapat memikat minat pembaca

3. Teks berita iklanPengertian teks iklan

Teks iklan merupakan media komunikasi yang efektif untuk menyampaikan informasi kepada target audience dengan tujuan agar mempengaruhi, mempromosikan, dan lain sebagainya

Fungsi iklan

Terdapat beberapa fungsi dari teks iklan ini, Diantaranya :

Sebagai persuasi / upaya pendekatan, mengingatkan dan mengarahkan konsumen untuk membeli) Sebagai media informasi (menyampaikan produk baru) 2. Sebagai pengingat yakni mengingatkan konsumen tentang sutau produk agar selalu menggunakan produk tersebut.

Struktur Iklan

tiga struktur teks iklan seperti berikut ini:

Judul, yakni bagian yang harus diletakkan dibagian paling atas agar dilihat pertama kali oleh orang, Nama Produk/Jasa, yakni bagian yang di dalamnya berisi tentang nama produk atau jasa yang ditawarkan. Deskripsi, yakni bagian yang memberikan pejelasan terhadap produk atau jasa yang ditawarkan kepada masyarakat,

Ciri Teks iklan yang baik

Ciri – ciri iklan yang baik yakni sebagai berikut:

Memiliki sasaran yang tepat/jelas,Fokus terhadap hal yang ingin di komunikasikan dari produk dan jasa yang di iklankan Memiliki daya tarik tertentu hingga konsumen yang di sasarnya tidak berhenti untuk memperhatikan isi iklan,Sajikan iklan yang menarik ,Terdapat 4 unsur komunikasi iklan

38. Hari ini tugaa kalian mencari materi struktur dan kebahasaan teks iklan dan merangkumnya​


Jawaban:

Struktur iklan :

- orientasi: bagian awal yang berisi perkenalan mengenai produk atau jasa

tubuh

- iklan: membahas inti dari apa yang ingin dipromosikan atau ditawarkan dalam iklan

- justifikasi: bagian akhir yang berisi penjelasan yang memudahkan publik mengakses barang atau jasa yang ditawarkan. Biasanya dilengkapi dengan keterangn seperti nomor telepon, akun media sosial, website, email, alamat, atau sejenisnya.

Kebiasaan teks iklan

- Kalimat persuasif, ialah kalimat yang bertujuan untuk membujuk, mengajak, atau memberi anjuran.

- Kalimat imperati, ialah kalimat yang memuat perintah atau larangan.

- Kalimat interogatif, ialah kalimat yang mengandung pertanyaan

- Kalimat berita, ialah kalimat yang berisi informasi

- Kalimat seru, ialah kalimat untuk mengungkapkan rasa kagum atau ajakan. Dapat juga dipakai sebagai penegasan

Penjelasan:

#Jadikan jawaban terbaik ya


39. Rangkumlah teks eksposisi (pengertian, struktur dan kaidah kebahasaan teks eksplanasi


Jawaban:

teks yang didalamnya berisi ajakan kepada seseorang, singkat padat dan jelas mungkin itu adalah teks eksposisi. Karena ciri teks ini menjawab pertanyaan apa, siapa, kapan, dimana, mengapa dan bagaimana.


40. Buatlah rangkuman dari teks eksplanasi tersebut dengan menggunakan bahasamu sendiri?​


Jawaban:

8Hipi

Penjelasan:


Video Terkait

Kategori b_indonesia